Wisma Jalur memiliki 9 kamar yang terdiri dari family room sebanyak empat kamar, kamar VIP dua kamar dan standar tiga kamar. Selain itu itu ada 7 kamar Vip room di balai Diklat yang berseberangan dengan Wisma Jalur. Type Kamar Family Room Memiliki Fasilitas Ruang Tamu.
Type Famili Room merupakan kamar yang tertinggi harganya dengan tarif Rp.300 ribu semalam. Kemudian VIP room dengan tarif Rp 250 ribu semalam sementara standar dengan harga Rp 200 ribu permalam. Bagi tamu yang hendak menambah ekstra bed singel akan dikenakan biaya tambahan Rp.50 ribu sementara ekstra bed double Rp .100 ribu.
Untuk kamar vip room di Balai Diklat dengan tarif Rp.250 ribu permalam. Bagi tamu yang hendak menanambah ekstra bed singel akan dikenakan biaya tambahan Rp.50 ribu sementara ekstra bed double Rp .100 ribu
Bagi yang ingin melakukan reservasi atau pemesanan hotel selain dapat langsung ke wisama juga dapat melalui handphone 0813-6503-4245.
Berikut Rate Harga Kamar Wisma Jalur :
Family Room : Rp. 300.000
Vip : Rp. 250.000
Standard : Rp. 200.000
Extra Bed Single : Rp. 50.000
Extra Bed Double : Rp 100.000
Vip Room Balai Diklat : Rp. 250.000
Standard Balai Diklat : Rp. 200.000
RUANG PERTEMUAN
Ruang Pertemuan A & B : Rp. 250.000
Ruang Pertemuan C : Rp. 200.000
Alamat : Jl. Tugu Barat, Koto Taluk, Kuantan Tengah, Seberang Tlk. Hilir, Taluk Kuantan, Kabupaten Kuantan Singingi, Riau 29562